Halaman berisi artikel tentang “Kerajinan” yang bisa anda baca, hanya di arsitag.com. Website desain, bangun, dan arsitektur nomor 1 terlengkap di Indonesia. Artikel diurutkan dari bulan January 2025.

Kerajinan

Inspirasi Kerajinan Tangan Buatan Sendiri untuk Dekorasi Rumah Murah Meriah

Percantik rumah Anda menggunakan hiasan dari kerajinan tangan. Rumah bakal terasa lebih spesial dan istimewa karena ada sentuhan khas dari Anda. Manfaatkan barang yang sudah ada. Seperti kerajinan tangan makrame, vas bunga dari botol bekas, tempat lilin dari kaleng bekas, hiasan dinding dari piring makanan, hingga bunga hias dari kertas.

6 Inspirasi Kamar yang Menambah Kreativitas

Beberapa sentuhan di kamar-kamar ini bisa Anda jadikan inspirasi untuk merangsang kreativitas Anda