All Projects | Fp Resto
Published: 07 November 2021
Description
Restoran ini menempati lahan seluas 2000 meter persegi, dengan luas bangunan sekitar 800 meter persegi. Bentuk massa bangunan mengambil bentuk dasar geometris persegi dengan maksud dapat memanfaatkan fungsi kegiatan lebih maksimal, dapat menampung area seating capacity dengan total sekitar 150 org. Restoran yang mengusung konsep less is more ini diharapkan dapat menciptakan susasana yg intimated, tenang dan sangat cocok untuk bersantai bersama keluarga Pohon besar di tengah entrance bangunan diarea yang dikelilingi oleh reflection pond menjadi "penyambut" pengunjung sebelum masuk ke area restoran. Pond ini membuat udara menjadi lebih sejuk. Atap teras merupakan kantilever sepanjang 12 meter yang diatasnya terdapat tanaman rambat yang nantinya diharapkan dapat mem-filter sinar matahari yang masuk ke dalam area bangunan. Konsep green pada bangunan ini tidak luput dri perhatian. Terdapat beberpa jenis tanaman di area parkir, mulai dri calathea yg difungsikan sebagi bounderies site bangunan, kemudian pohon tabebuya sebagai peneduh , dan pohon palm sebagi tanaman pengarah. Perhatian terhadap penanaman beberapa jenis pohon di area parkir ini sebagai upaya untuk menurunkan suhu udara disekitar bangunan.
Restoran ini menempati lahan seluas 2000 meter persegi, dengan luas bangunan sekitar 800 meter persegi. Bentuk massa bangunan mengambil bentuk dasar geometris persegi dengan maksud dapat memanfaatkan fungsi kegiatan lebih maksimal, dapat menampung area seating capacity dengan total sekitar 150 org. Restoran yang mengusung konsep less is more ini diharapkan dapat menciptakan susasana yg intimated, tenang dan sangat cocok unt...
Show lessShow moreProject Status: Terbangun
Project Year: 2020
Project Cost(IDR): IDR 1,5 milyar - 2 miliar
Lokasi: Watampone, Tanete Riattang, Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan, Indonesia