All Projects | 3Pm House
Published: 03 May 2021
Description
Rumah 3PM adalah sebuah hunian pribadi yang terletak di Jakarta Timur dan mengangkat desain arsitektur minimalis modern. Untuk memberikan kesan melayang pada fasad lantai dua, susunan roster dibingkai oleh besi tipis agar membedakan dengan fasad lantai satu yang menggunakan batu andesit.Tujuan roster menutupi hampir seluruh fasad rumah selain untuk sirkulasi udara, adalah untu...
Show lessShow moreProject Status: Terbangun
Project Year: 2021
Project Cost(IDR): IDR 751 juta - 1 milyar
Lokasi: Jakarta Timur, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Indonesia