All Projects | Jasa Arsitek Jakarta Rumah 3 Lantai Gaya American Style
Published: 14 April 2020
Description
Sebuah Rumah Tinggal yang berkonsep American Style dengan luasan bangunan 549 m2 yang berlokasi di Jakarta. Desain renovasi rumah milik klien kami ini, yaitu rumah 3 lantai dengan luas bangunan 549 m². Desain ini direncanakan berdiri di atas lahan berukuran lebar 15.8 meter x 27.7 meter dengan gaya American Style. Gaya bangunan ini memilih menggunakan warna-warna soft pada bangunan, sementara warna biru tua menjadi pal...
Show lessShow moreProject Status: Konsep