All Projects | Kopi Klotok Sentul 2 (Restoran Dan Galeri Perabotan Lawas)
Published: 08 March 2021
Description
Pada lokasi Kopi Klotok Sentul yang kedua terdapat bekas kandang burung puyuh yang dimanfaatkan untuk area indoor, Brick Communal Space menjadi poin yang kami tekankan pada desain, dengan menggabungkan nuansa tradisional jawa kuno dan bekas kandang burung puyuh yang disulap menjadi area-area indoor, kami menggunakan batu-bata bekas dan bambu sebagai partisi untuk menciptakan ruang-ruang tertentu dengan arah pandang berbeda-...
Show lessShow moreProject Status: Konsep
Project Year: 2021
Project Cost(IDR): IDR 251 juta - 500 juta