All Projects | Mrs. A Unit Apartment
Published: 16 January 2021
Description
Pada project ini kami mendapatkan kesempatan untuk mendesign sebuah unit apartment di sebuah apartment yang berlokasi di BSD. Apartment ini memiliki 2 unit bedroom. Kami mengambil pendekatan design yang modern dalam mengembangkan interior unit apartment ini. Kami mencoba menggali beberapa detail baru tapi tetap menjaga agar tetap simpel dan nyaman. Brief dari client adalah beliau ingin mendapatkan suasana yang nyaman dan memb...
Show lessShow moreProject Status: Konsep