All Projects | Rumah Mrs. N
Published: 20 October 2021
Description
Project kali ini merupakan desain rehab Unit rumah type 45/91 yang dibeli klien di salahsatu kawasan perumahan di kota Makassar, dengan menampung keinginan klien desain rumah ini menjadi 2 lantai yang terdiri dari , Lantai 1 : - R. Tidur Utama+kamar mandi dalam - R. Tamu - Dapur dan Ruang Makan - Ruang Tamu - Carport - Taman depan dan belakang Lantai 2 - 3 R. Tidur - R. Keluarga - R. Cuci jemurProject Status: Terbangun
Project Year: 2018
Project Cost(IDR): Ask to Professional
Lokasi: Makassar, Kota Makassar, Sulawesi Selatan, Indonesia